CARA MENAMBAH PENGAYA DI MOZILLA FIREFOX

Postingan saya ini mungkin sudah ketinggalan dengan blog lain yang sudah lama menyajikan tentang pengaya Mozilla firefox,tapi tidak salahnya saya ingin berbagi dengan teman2 yang lain karena kenyataannya teman2 saya banyak yang tidak tahu tentang ini (Add-Ons/Pengaya tambahan untuk Mozilla Firefox)

Add-ons adalah pengaya atau sesuatu yang bisa kita gunakan 
untuk menambah program di Mozilla Firefox. Dengan Add-ons, kita bisa memilih dan menambah program yg kita sukai saat menjalankan internet.. Add-Ons dapat di install secara gratis oleh semua pengguna internet..
Macam-macam Add-Ons :
1. Add-Ons Ektensi
2. Add-Ons Plugin
3. Add-Ons Tampilan
Kita bisa menginstal Add-Ons di Mozilla firefox .Dengan Add-Ons kita bisa mengganti suatu tema halaman tertentu, mempercepat kinerja Mozilla, bermain game, dan lain-lain sesuai dengan Add-Ons yg kita pilih
Klik Link ini  https://addons.mozilla.org/en-US/firefox/
Cara 1 ketik saja judul pengaya mozilla yang kita inginkan





Cara 2 klik Add to Firefox yang nantinya akan terlihat Add download yang lamanya tergantung berapa besar kilo byte pengaya tersebut










Cara 3 klik instal untuk terpasang di mozilla Firefox dengan melakukan restart



















Contoh pengaya yang terpasang di mozilla firefox


Dibawah ini ada beberapa pengaya yang bisa anda pilih sesuai dengan kebutuhan anda sendiri 
Ingat !! PILIH SESUAI KEBUTUHAN SAJA?
1. Adblock Plus.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/1865?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Add-ons untuk mengeblok iklan dan banner pada halaman web yang dibuka.
2. Personas Plus.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/10900?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Merupakan skins untuk firefox dan mempunyai 60,000 design yang tersedia.
3. NoScript.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/722?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Add-ons keamanan untuk firefox, melindungi diri terhadap serangan XSS dan Clickjacking.
4. Firebug.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/1843?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Add-ons untuk mengedit, debug, dan memonitor CSS, HTML, dan JavaScript dalam setiap halaman web.
5. Greasemonkey.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/748?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Memungkinkan Anda untuk menyesuaikan cara menampilkan halaman web dengan menggunakan JavaScript.
8. Cooliris.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/5579?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Cara tercepat dan paling menakjubkan untuk menelusuri foto dan video dari Web atau desktop Anda.
10. Stylish.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/2108?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Stylish memungkinkan Anda dengan mudah menginstal tema dan skins untuk Google, Facebook, YouTube, Orkut, dan banyak situs lainnya.
12. Read It Later.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/7661?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Add-ons untuk menyimpan halaman dan membaca kemudian dengan hanya satu klik.
15. InvisibleHand.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/11377?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Add-ons untuk menunjukkan pemberitahuan suatu harga sebuah produk.
17. Glue.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/3481?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Membantu Anda menemukan film favorit Anda, buku, atau musik album.
18. Delicious Bookmarks.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/3615?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Delicious Bookmarks adalah Firefox add-on resmi untuk Delicious.
20. StumbleUpon.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/138?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Membantu Anda menemukan situs yang sesuai dengan minat Anda
22. Shareaholic.
(https://addons.mozilla.org/id/firefox/addon/5457?collection_uuid=c867f4e3-1031-72c6-d68a-6d8593691b6b)
Shareaholic adalah cara termudah untuk berbagi halaman Web yang menarik menggunakan Facebook, Email, Gmail, Reader, Bookmarks, Buzz, Evernote, Bit.ly, dan banyak lagi.
26.Awesome Screenshot: Sebuah aplikasi sederhana yang memungkinkan Anda mengambil screenshot dari website yang Anda suka atau inginkan. Cukup klik pada ikon kamera dan aplikasi akan melakukan sisanya untuk anda. Snap mana aplikasi akan menangkap juga akan mencakup bagian-bagian dari halaman yang sebelumnya tidak bisa melihat. Anda kemudian dapat gloss snap dengan pilihan yang berbeda seperti kabur keluar bagian tertentu dari snap sebelum Anda maju.
27.Easy YouTube Video Downloader: Mungkin salah satu aplikasi paling populer di kalangan pecandu YouTube, app memungkinkan Anda men-download film flash dan video dari situs untuk kemudian melihat bahkan tanpa sambungan internet. Film tertentu juga bebas untuk di-download bersama
28.Yahoo Mail x-Notifier! - Ekstensi ini memberitahu Anda bila pesan baru tiba di kotak surat Yahoo.sebaiknya ini dipakai dilaptop pribadi
Pilihan pengaya firefox yang saya suka pakai :
-->Yahoo Mail x-Notifier,Dengan adanya pengaya ini saya tidak repot2 lagi untuk login mail baik itu yahoo atau gmail ,karena secara otomatis waktu membuka browser mozilla pesan email bisa diketahui 

-->Awesome Screenshot,Pengaya ini juga memudahkan kita untuk screenshot cepat gambar yang ada di website secara online tidak perlu instal software di dekstop

-->Adblock Plus,Pengaya ini yang bisa mencegah/memblock  iklan yang tidak kita inginkan,karena munculnya iklan bisa memperlambat browsing kita


 -->Easy YouTube Video Downloader,Pengaya ini untuk memudahkan kita mendownload video yang ada di YouTube

Seandainya anda tidak ingin memakai/menghapus pengaya ini karena bagi anda itu memberatkan komputer anda bisa dilakukan dengan cara dibawah ini










Menonaktifkan sebuah pengaya hanya akan membuatnya tidak aktif tanpa menghapus instalasinya:
1.Pada bagian atas jendela Firefox , klik pada menu Tools dan pilih Add-ons. Jendela pengaya akan tampil. 
2.Di jendela pengaya,Pilih panel Extensions atau panel Plugins.  
3.Pilih pengaya yang ingin dinonaktifkan. Klik tombol Disable

















5.Jika diminta, klik Restart Firefox untuk menyelesaikan proses penonaktifan pengaya

Software wajib bagi anda yang suka menjelajah suatu Web

Adobe flash Player adalah  untuk membuat atau  memutar gambar vektor maupun animasi gambar. Berkas yang dihasilkan dari software ini punyai file extension .swf dan dapat diputar di penjelajah web yang telah dipasangi Adobe Flash Player. Silahkan download DI SINI

 

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "CARA MENAMBAH PENGAYA DI MOZILLA FIREFOX"

Post a Comment